Cara Aktivasi Windows 10
Untuk menikmati fitur windows 10 secara maksimal terlebih dahulu pengguna harus mengaktivasi windows mereka. Dan untuk melakukan aktivasi windows 10 diperlukan product key yang harus dimasukkan oleh pengguna ketika proses instalasi berlangsung / sesudah proses instalasi.
Terkadang orang enggan membeli lisensi windows 10 dikarenakan harganya yang cukup menguras kantong, apalagi untuk kalangan pelajar yang notabenenya tidak memiliki cukup uang untuk membelinya. Lalu pertanyaannya, bagaimana cara aktivasi windows 10 tanpa memiliki lisensi?
Kita bisa menggunakan bantuan tool activator yang banyak beredar di internet. Namun kebanyakan activator tersebut teridentifikasi sebagai virus atau malware, cukup sulit menemukan activator yang bersih dari virus.
Tapi sebenarnya hampir semua activator memang begitu, ketika kalian ingin menggunakannya, terlebih dahulu kalian harus mematikan antivirus pada komputer / laptop kalian.
Aktivasi Windows 10 Pro Menggunakan Software Aktivator.
Aktivasi Windows 10 Pro menggunakan software activator yaitu KMSpico, ini merupakan cara yang paling murah, modal kuota internet saja untuk download namun tidak disarankan karena tidak legal. Dengan software ini, cukup beberapa langkah klik saja maka Windows 10 Pro Anda langsung Aktivated dan dapat digunakan layaknya windows 10 pro original.
Sekali lagi kami tegaskan bahwa cara ini tidak disarankan karena tidak legal, melanggar hak cipta, kami tidak bertanggung jawab atas hal apapun yang terjadi. Kenapa kami memberikan tutorial ini? tentu saja untuk pengetahuan dan edukasi, kami berharap kalian dapat bertindak dengan bijak, jika ada yang legal kenapa harus yang melanggar.
Di bawah ini adalah langkah-langkah mudah cara aktivasi windows 10 pro menggunakan software activator KMSpico pada sistem operasi windows yang terinstal di laptop atau PC.
- Silahkan download software activator windows 10 KMSpico DISINI.
- Ekstrak file yang telah download.
- Putus koneksi internet, non aktifkan antivirus termasuk Windows Defender Security.
- Jalankan software KMSpico.
- Buka folder penyimpanan KMSpico, klik kanan pada file KMSpico, pilih dan klik Run as administrator, kemudian klik Next.
- Tampil jendela License Agreement, pilih "I accept the agreement", kemudian klik Next.
- Tampil jendela "Select Destination Location", langsung saja klik Next.
- Next dan tunggu beberapa saat hingga proses installasi selesai.
Biarkan software aktivator KMSpico menjalankan proses installasi, sekaligus pemasangan license atau product key windows dan akan langsung tertutup jika telah selesai. Lihat ke Control Panel Windows, pastikan terdapat software KMSpico yang terpasang, sekaligus menandakan bahwa proses aktivasi windows 10 pro menggunakan KMSpico telah berhasil.
Sampai disini pembahasan bagaimana cara aktivasi windows 10 telah selesai.
Posting Komentar untuk "Cara Aktivasi Windows 10"